1. Mendapatkan exp yang sangat besar terhadap tim
Jika tim kita dapat membunuh Turtle di dalam pertandingan Mobile Legends, maka tim kita akan mendapatkan gold sebesar 150 terhadap setiap hero yang ada di dalam tim kita. Hal ini tentu membuat exp kita akan bertambah dan akan unggul gold dan level ketimbang musuh.
2. Menjadikan tim lebih kaya ketimbang musuh
Dengan mendapatkan Turtle tersebut, maka kita akan unggul dalam hitungan gold. Hal ini dikarenakan tim kita mendapat 150 gold setelah membunuh Turtle dan musuh tidak mendapatkannya. Dengan bertambahnya gold tersebut tentu membuat tim kita lebih kaya ketimbang musuh sehingga kita dapat membeli item lebih cepat.
3. Memiliki damage yang lebih besar ketimbang musuh
Kita juga akan menggungguli item jika tim kita mendapatkan Turtle. Seringkali musuh akan kalah item karena kita dapat membeli item lebih cepat dengan bertambahnya gold tersebut. Dengan unggulnya item tersebut, tim kita akan memberikan damage yang lebih besar ketimbang musuh. Hal ini dikarenakan musuh belum bisa membeli item yang sudah dibeli oleh kita.
4. Sangat berpengaruh terhadap kemenangan tim
Seringkali, tim-tim jago di Mobile Legends akan memperebutkan Turtle pertama maupun Turtle kedua. Meski gold yang didapatkan cukup sedikit, namun akan mempengaruhi jalannya pertandingan tersebut. Dengan bertambahnya exp dan gold tentu sangat berpengaruh terhadap kemenangan tim tersebut.
Nah, itulah 4 fungsi Turtle di Mobile Legends. Sangat berfungsi kan jika kita mengetahui arti Turtle tersebut.
Source : jalantikus.com
No comments:
Post a Comment